Saran Pencarian

Rekomendasi Popok Bayi Baru Lahir yang Bagus


Cara kami memilih popok untuk bayi baru lahir yang bagus

Kulit bayi baru lahir masih sangat sensitif, sehingga perlu ketelitian dalam pemilihan produk, terutama untuk area genital.

Mengutip dari Center for Baby and Adult Hygiene Products, popok sekali pakai memiliki bahan utama, seperti:

  • natrium poliakrilat,
  • polipropilen,
  • polietilen, dan
  • polimer untuk daya serap tinggi.

Fitur daya serap tinggi pada popok tidak akan membuat kontak kulit dengan urine dan kotoran. Ini akan membuat bayi lebih nyaman saat sedang istirahat seharian.

Dalam memilih rekomendasi popok bayi yang bagus, kami fokus ke bahan berdaya serap tinggi dan tidak mudah bocor.

Rekomendasi popok untuk bayi baru lahir

Mengingat kondisi kulit bayi yang masih sensitif, ayah dan ibu harus tepat memilih popok untuk bayi baru lahir.

Nyatanya, tak sulit untuk menemukannya. Berikut ini kami telah merangkum sejumlah rekomendasi popok untuk bayi baru lahir.

1. MamyPoko Royal Soft NewBorn



Source link

Uncategorized
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.